Komisi IV Perjuangkan Tuntutan Petugas Pemadam Kebakaran
PRAYA – Tuntutan petugas pemadam kebakaran Lombok Tengah direspons DPRD. Anggota Komisi IV DPRD Lombok Tengah, Legewarman mengatakan, permasalah ini telah menjadi bagian yang sudah diperjuangkan oleh Komisi IV. Lege…