PRAYA – Wakil Bupati Lombok Tengah (Loteng), HM. Nursiah menegaskan pemerintah akan membentuk panitia seleksi (Pansel) bulan Desember ini untuk eselon II. Langkah ini dilakukan untuk mengisi kursi kosong di beberapa OPD.
“Setelah Pansel eselon II baru ke eselon III,”terangnya kepada media, kemarin.
“Eselon II Desember ini kita akan pansel,” sambungnya.
Adapun OPD yang tidak ada pimpinannya, Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi, Kepala Dinas Sosial, Kepala Dinas Damkar, Asisten I, II dan staf ahli.(tim)
Post Views : 329