BPPD NTB Perkuat Sinergi dengan Media untuk Promosi Pariwisata
MATARAM – Badan Promosi Pariwisata Daerah (BPPD) Nusa Tenggara Barat (NTB) menekankan pentingnya peran media dalam mempromosikan dan mengembangkan sektor pariwisata. Untuk itu, BPPD NTB berkomitmen menjalin sinergi dengan berbagai…